VERIFIKASI USULAN DAK FISIK TAHUN 2021
Pemerintah Daerah kabupaten Klungkung melalui Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan (Baperlitbang) melaksanakan Rapat dalam rangka verifikasi usulan Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Tahun 2021 dari OPD. Verifikasi dilakukan oleh Tim Yang terdiri dari Baperlitbang, Inspektorat, BPKPD, dan Bagian Administrasi Pembangunan, …